fbpx

TUJUAN LPPM UTA'45 JAKARTA

  1. Meningkatnya kualitas dan kuantitas kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.
  2. Meningkatnya kemampuan dosen dalam kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.
  3. Meningkatnya kualitas dan kuantitas kerjasama LPPM dengan Stakeholders.
  4. Meningkatnya kegiatan penelitian dan pengabdian masyarakat yang berorientasi produk (fisik atau non fisik) dan/atau perolehan Hak Kekayaan Intelektual (HKI).
  5. Terdiseminasinya hasil penelitian dan pengabdian kepada masyarakat oleh stakeholders.
  6. Terbangunnya sistem informasi hasil penelitian dan pengabdian masyarakat.
  7. Meningkatnya pemanfaatan hasil penelitian dan pengabdian masyarakat untuk pengembangan proses pembelajaran.
  8. Terbentuknya budaya akademik dan kewirausahaan (entrepreneurship) di kalangan sivitas akademika UTA’45 Jakarta.
  9. Meningkatnya jumlah mahasiswa yang terlibat dalam kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.
UTA'45 Jakarta